-
Kesiapan Implementasi Rekam Medis Elektronik ( RME)
Rekam Medis adalah berkas, catatan, dan dokumen tentang pasien yang berisi identitas, pemeriksaan, pengobatan, tindakan medis lain pada sarana pelayanan kesehatan untuk rawat jalan, rawat inap baik dikelola pemerintah maupun swasta (Permenkes No.209/MENKES/PER/III/2008).
Rekam medis menjadi salah satu hal penting bagi fasilitas pelayanan kesehatan karena berkas berisi catatan lengkap serta identitas pasien, seperti:
- Identitas pasien
- Informasi klinis
- Riwayat medis
- Transfer rekam medis dan rujukan
Sorry, there were no replies found.